Pemberitahuan

Surat Pemberitahuan Pendaftaran Peserta Diklat

Rate this post

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan melalui  Balai Besar Pengembangan Penjaminan Mutu Pendidikan Vokasi Bidang Mesin dan Teknik Industri (BBPPMPV BMTI) akan melaksanakan diklat secara  Tatap Muka Jarak Jauh bagi Kepala/Waka/Guru SMK yang berada di 12 provinsi mitra BBPPMPV BMTI

daftar diklat yang dilaksanakan

Berkaitan dengan hal informasi ketentuan pelaksanaan diklat, berikut ini disampaikan surat pemberitahuan :Pendaftaran peserta diklat dapat dilakukan melalui link berikut : http://p4tkbmti.kemdikbud.go.id/registrasi/

Views: 29