Pendampingan Perpustakaan Digital
Program Pendampingan Pengelolaan Perpustakaan yang dilaksanakan di PPPPTK BMTI disupport oleh Biro Komunikasi dan Layanan Masyarakat akan dilakanakan tanggal 11 Oktober 2018 bertempat di ruang Sidang Panglayungan. Untuk kegiatan ini PPPPTK melibatkan 12 PTP, Penjab Perpustakaan dan Pejabat Struktural/Manajemen. Untuk mendukung kelancaran kegiatan ini,fasilitator kegiatan ini adalah :
1. Bapak Luluk Budiyono (Kepala Bagian Publikasi)
2. Chaidir Amir ( Kasusubag Perpustakaan)
3. Lany Fitriyana (Bendara Pembantu)
4. Syafnally (Pustakawan Pelaksana)
Adapun tujuan kegiatan ini adalah memberikan pendapingan dalam pengelolan perpustakaan, menuju era digital.
Views: 13